Visi
Terwujudnya Lulusan SMKN 3 Bondowoso MEROKET ( Mandiri, Etos kerja, Religius, Optimis, Kreatif, Egaliter, Technopreneur)
Misi
- Meningkatkan profesionalisme pendidik dan tenaga kependidikan demi tercapainya ketrampilan peserta didik abad 21 dengan tuntutan pembelajaran 6 C (Character, Citizenship, Collaboration, Communication, Creativity, dan Critical Thinking)
- Membentuk peserta didik sesuai dengan delapan dimensi lulusan profil pelajar Pancasila.
- Mengoptimalkan pembelajaran berbasis IDUKA dan Project Based Learning
- Menguatkan kolaborasi pembelaran, kolaborasi sekolah dengan IDUKA, Perguruan Tinggi Vokasi, dan lintas sektoral.
- Menajamkan religiusitas, kemandirian tanpa meninggalkan semangat kolaborasi, optimisme, kreatiftas, etos kerja, serta perilaku egaliter peserta didik.
- Mengembangkan Inkubator Bisnis yang terintegrasi dengan IDUKA demi terciptanya ekosistem kewirausahaan di sekolah.
- Meningkatnya inovasi produk/jasa berbasis potensi lokal dan teknologi terkini dengan jiwa technopreneur.
- Mengembangkan pembelajaran berbasis Teaching Factory untuk menguatkan jiwa technopreneur di era global.
- Mengoptimalkan peran semua warga sekolah dalam upaya peduli dan pelestarian lingkungan dengan terciptanya Sekolah Inovatif Ketahanan Pangan (SIKAP).